free html hit counter

Cerita Pendek Pohon Rahasia

Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

Pohon Rahasia : Bagian 1

Dalam kurun waktu yang lama berlalu begitu saja tanpa turun hujan, para binatang di hutan sulit mendapatkan makanannya. Pada suatu hari di bawah sebatang pohon yang sangat besar mereka berkumpul untuk memikirkan solusi agar bisa menyelamatkan mereka dari kelaparan.

Seekor monyet tua berkata ” Mengapa kita tidak mencari pohon rahasia saja yang menawarkan berbagai jenis buah kepada semua orang yang berhenti didepannya dan memanggil namanya ? “.

Para binatang pun mulai bersorak ria dan senang. “Apa nama pohon ini wahai paman kami ? “. Tanya jerapah.

Monyet tua itu menggaruk-garuk kepala dengan jemarinya seraya mencoba mengingat-ingat nama pohon itu, dan berkata ” Sungguh ayahku telah berkali-kali memberi tahu, namun aku tidak mengingatnya.

Para binatang yang berkumpul mencoba membantu mengingat namanya, akan tetapi semua itu tidak membantu, binatang yang lapar berputar-putar mengitari pohon besar itu sambil memikirkan apa yang harus dilakukan.

Pada akhirnya, singa maju sambil berkata ” Kakekku mengatakan kepadaku bahwa gunung rahasia tau nama pohon rahasia itu, ada baiknya salah seorang di antara kita segera pergi ke sana dan menanyakan nama pohon itu untuk menyelamatkan kita dari kelaparan dan kematian” cetusnya.

Para binatang pun memilih kelinci sicepat, dan memintanya untuk pergi ke gunung rahasia untuk menanyakan nama pohon itu.

Paginya kelinci pergi sambil melompat-lompat diantara pepohonan dan rerumputan sehingga ia pun sampai di gunung rahasia dan berkata ” Aku datang untuk mencari tahu nama pohon rahasia karena teman-teman ku para binatang akan mati kelaparan.

Gunung rahasia segera memberi tahu ” Namanya Ummu Al-jalajil ” jawabnya.

BACA JUGA :  20 kosakata bahasa Arab yang pernah dipelajari di kelas 10

” Cepat pulanglah ke hutan sebelum kamu lupa nama yang sulit ini ” tegas gunung rahasia.

Kelinci berkata ” Terimakasih, yakinlah wahai gunung yang besar bahwa ingatanku sangat kuat, dan aku tidak akan lupa sesuatu pun “.

Kelinci itu langsung berlari dengan sangat cepat, ia berlari dan tidak berhenti untuk menoleh ke kanan atau kekiri…

Ia melewati antara bebukitan dan pepohonan hutan, ia pun sampai ke kawan-kawannya yang sedang menunggu dengan semangat dan penuh harap.

Para binatang bersorak ria tatkala melihat kelinci. Sang kelinci berdiri diatas batu yang tinggi dan mengambil nafas yang panjang setelah perjalanannya yang melelahkan.

Para binatang sontak bertanya “Apa nama pohon itu?” … “Bicaralah!” Kelinci segera menjawab “Ummu salla, Ummu salla… aku tidak ingat, aku lupa….aku lupa!!!”.

Para bintang pun kecewa dan sedih dan langsung menyepakati untuk memilih seorang delegasi lain untuk pergi ke gunung rahasia, kali ini para binatang memilih sapi,…

Sapi itu pun pergi sambil berlari diantara pepohonan, rerumputan dan perbukitan hingga sampai ke gunung rahasia, “kelinci telah lupa nama pohon yang berbuah itu”, tolong beritahukan kembali kepadaku namanya, sehingga aku bisa pulang ke teman-temanku di hutan dan menyelamatkan mereka dari lapar” pinta sapi.

Gunung rahasia berkata “Namanya ummu jalajil cepatlah pergi ke teman-temanmu”, tanpa basa-basi sapi itu berlari diantara perbukitan hingga ia sampai ke hutan sambi memikirkan buah yang lezat, matang, dan banyak yang akan diberikan oleh pohon kepada para binatang. Para binatang di sekitar sapi berbalik dan menanyakan “apa namanya?, Beritahulah kepada kami”.

Bersambung… Lanjut ke bagian 2

Instagram : @ghoorib
Fb Fanspage : Ghoorib

Check Also

Ghoorib.com | Definisi Fa’il Dalam ilmu nahwu dan Pembagiannya

Definisi Fa’il Dalam ilmu nahwu dan Pembagiannya

Definisi Fa’il Fa’il (فَاعِلُ) secara bahasa adalah orang yang menanggung sebuah kelakuan, atau sering kita …

22 comments

  1. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Thank you for any other informative web site. The place else could I get that kind of information written in such an ideal approach? I have a mission that I’m simply now operating on, and I’ve been on the look out for such information.

  2. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Real informative and excellent bodily structure of articles, now that’s user genial (:.

  3. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    I like what you guys are up too. Such intelligent work and reporting! Carry on the superb works guys I’ve incorporated you guys to my blogroll. I think it will improve the value of my website :).

  4. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Pretty! This was a really wonderful post. Thank you for your provided information.

  5. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Its wonderful as your other blog posts : D, thankyou for posting.

  6. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    I think you have noted some very interesting points, thankyou for the post.

  7. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Thank you for sharing excellent informations. Your web-site is so cool. I’m impressed by the details that you’ve on this blog. It reveals how nicely you perceive this subject. Bookmarked this website page, will come back for extra articles. You, my pal, ROCK! I found simply the info I already searched everywhere and simply could not come across. What an ideal web site.

  8. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    As soon as I noticed this web site I went on reddit to share some of the love with them.

  9. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    This really answered my problem, thank you!

  10. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Can you be more specific about the content of your article? After reading it, I still have some doubts. Hope you can help me.

  11. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Enjoyed reading this, very good stuff, thankyou. “It is well to remember that the entire universe, with one trifling exception, is composed of others.” by John Andrew Holmes.

  12. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Really good information can be found on weblog.

  13. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Very nice info and right to the point. I don’t know if this is actually the best place to ask but do you guys have any thoughts on where to hire some professional writers? Thanks 🙂

  14. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    whoah this blog is wonderful i love reading your articles. Keep up the great work! You know, lots of people are looking around for this information, you can aid them greatly.

  15. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    I love your blog.. very nice colors & theme. Did you create this website yourself? Plz reply back as I’m looking to create my own blog and would like to know wheere u got this from. thanks

  16. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Can you be more specific about the content of your article? After reading it, I still have some doubts. Hope you can help me.

  17. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Hey there! Do you know if they make any plugins to safeguard against hackers? I’m kinda paranoid about losing everything I’ve worked hard on. Any tips?

  18. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Профессиональный сервисный центр по ремонту бытовой техники с выездом на дом.
    Мы предлагаем: сервис центры бытовой техники москва
    Наши мастера оперативно устранят неисправности вашего устройства в сервисе или с выездом на дом!

  19. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Профессиональный сервисный центр по ремонту бытовой техники с выездом на дом.
    Мы предлагаем: сервисные центры в москве
    Наши мастера оперативно устранят неисправности вашего устройства в сервисе или с выездом на дом!

  20. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Can you be more specific about the content of your article? After reading it, I still have some doubts. Hope you can help me.

  21. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Excellent blog post. I absolkutely appreciate thi website.
    Keeep it up!

  22. Ghoorib.com | Cerita Pendek Pohon Rahasia

    Prettty nice post. I just stumbed upoon yur webog andd ished too ssay that I’ve really
    enjoyedd browsing yojr blpg posts. In aany case I wiol bbe subscribiing to yourr rsss feed and I
    ope yoou write agajn soon!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *